RSUD Kota Padang Panjang

Melayani Dengan Hati, Untuk Kesehatan Terbaik Anda

Fasilitas Darurat 24 Jam

IGD, Laboratorium & Radiologi 24/7

RSUD Tipe C - Pemkot Padang Panjang
IGD & Ambulans 24 JAM
Darurat: (0811) 6661-414

Profil RSUD Padang Panjang

Sejarah & Status

Secara historis, RSUD Kota Padang Panjang bermula dari Poliklinik Belanda pada tahun 1940, kemudian dikelola Jepang (1943), TNI (1946–1969), dan dijadikan Rumah Sakit Umum pada tahun 1970...

Visi & Misi

Visi: Untuk Kejayaan Padang Panjang Yang Bermarwah Dan Bermartabat...

Shuttle Bus RSUD Padang Panjang

Saat ini tersedia 1 unit armada shuttle bus (Jemput-Antar) khusus pasien rawat jalan di Kota Padang Panjang...

Layanan & Fasilitas Pelayanan

Instalasi Gawat Darurat (IGD)

Layanan Darurat 24 Jam. Didukung dokter spesialis, Radiologi & Lab penunjang, serta Ambulans siap sedia.

KRITIS & CEPAT

Poliklinik & Rawat Jalan

Konsultasi dengan berbagai Dokter Spesialis. Tersedia layanan pendaftaran online untuk pasien umum.

Daftar Kunjungan

Rawat Inap

Fasilitas perawatan yang nyaman untuk pasien yang membutuhkan observasi dan perawatan medis berkelanjutan.

PERAWATAN INTENSIF

Lab & Radiologi (24 Jam)

Layanan pemeriksaan penunjang medis (Diagnostik, Lab, Radiologi) tersedia 24 jam untuk mendukung IGD & Rawat Inap.

24/7 SIAP

Tata Cara Pendaftaran Online Poliklinik

RSUD Padang Panjang menyediakan sistem pendaftaran online untuk mempermudah pasien Rawat Jalan (Poliklinik) sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Pasien UMUM / Mandiri

Pasien umum (non-BPJS) dapat menggunakan fasilitas pendaftaran via website ini.

  • Waktu Pendaftaran: 3 Hari sampai 1 Hari sebelum tanggal kunjungan.
  • Mekanisme: Isi formulir administrasi & pilih dokter/jadwal di platform ini.
  • Persyaratan: Siapkan data identitas (KTP/NIK) dan Kartu Berobat (jika pasien lama).

Pasien BPJS Kesehatan

Mulai 1 November 2024: Pendaftaran BPJS hanya melalui Aplikasi Resmi.

Pasien BPJS Kesehatan diwajibkan melakukan pendaftaran poliklinik melalui aplikasi **Mobile JKN** resmi.

Unduh Mobile JKN

Informasi Publik

Komitmen kami terhadap transparansi dan akuntabilitas. Akses semua regulasi, pengumuman, dan data RSUD Padang Panjang secara terbuka.

Jadwal Praktek Dokter

Dokumen resmi mengenai tata kelola, standar operasional, dan kebijakan rumah sakit.

Lihat Dokumen

Pengumuman Layanan UGD

STANDAR PELAYANAN UGD TANPA UANG MUKA.

Lihat Pengumuman

Data & Transparansi

Laporan kinerja, data layanan, dan informasi keuangan RSUD untuk akses publik.

Akses Data